Pabrik Kelapa Sawit (BUMDESMA) Aceh Jaya di Gampong Patek, Kecamatan Darul Hikmah merupakan program yang digagas Pj Bupati Aceh Jaya untuk akselerasi kesejahteraan masyarakat desa di Aceh Jaya.
Dengan anggaran dana sekitar 21 miliar rupiah dari partisipasi 172 gampong diharapkan dapat meningkatkan nilai tambah kelapa sawit yang diproduksi di gampong–gampong wilayah Aceh Jaya.
Share :