Rusmin Lawin, SH., CN., Firec. aktif di Real Estate Indonesia/Asosiasi Pengembang Indonesia sebagai Wakil Ketua Umum Bidang Hubungan Luar Negeri. Di level dunia, ia juga aktif di FIABCI yang berpusat di Paris.
Berawal dari pengumuman Presiden Joko Widodo pada bulan Juli 2019 melalui Menteri Bapenas meminta REI untuk mengkaji animo para pengusaha luar negeri untuk mau berinvestasi di IKN, pada tahun 2020 hingga 2022.
Selama masa PSBB, Rusmin Lawin mampu berkunjung ke 19 negara dengan membawa visi untuk membangun IKN tetap berlanjut sehingga dapat menciptakan pusat pertumbuhan ekonomi baru dan memaksimalkan potensi sumber daya daerah.
Share :