Kolektor Tanda Tangan Presiden Indonesia Terbanyak

Diposting Pada 12 July 2024

Disusun oleh Tim Muri

Iwan Soegiarto merupakan seorang kolektor tanda tangan Presiden Indonesia. Sebanyak 107 tanda tangan Presiden Indonesia ia didapat dengan segenap perjuangannya. Dari 107 tanda tangan tersebut, terdapat di antaranya tanda tangan Presiden Soekarno, Presiden Soeharto, Presiden SBY, dan presiden lainnya.

 

Ia mengumpulkan 107 tanda tangan Presiden Indonesia tersebut selama 25 tahun dan merupakan sebuah kebanggaan bagi Iwan bisa mengoleksi keseluruhan tanda tangan tersebut.

Share :