Peringatan HUT ke-48 KORPRI di Kabupaten Bogor diselenggarakan kegiatan acara sebagai perekat dan pemersatu Aparatur Sipil Negara (ASN) yang bertajuk Riung Mungpulung untuk meningkatkan kualitas pelayanan masyarakat.
Filosofi yang menyimbolkan kebersamaan, soliditas, jiwa korsa, kekompakan dan keharmonisan, 348 satuan kerja dengan jumlah 6.938 anggota Korpri turut ambil bagian dalam perlombaan menyajikan nasi liwet.
Share :