Sagolicious merupakan produsen olahan makanan berbahan sagu yang mengangkat nilai ketahanan pangan nasional dengan memproduksi pangan berbahan sagu sebagai makanan pokok di masa depan.
Pada penyelenggaraan MAG FamRun 20 Oktober 2024 di Mall Artha Gading, Sagolicious menorehkan penghargaan MURI yang ketiga, yaitu dalam penyajian 4.000 porsi mie sagu.
Acara yang turut didukung oleh Badan Pangan Nasional dan Pemerintah Kota Jakarta Utara diharapkan menjadi pilihan alternatif makanan berbahan sagu.
Share :